Jurusan Sistem Informasi Universitas Esa Unggul? Kenapa Engga!
Jurusan Sistem Informasi Universitas Esa Unggul Kenapa Engga!, Ilustrasi by freepik-katemangostar Esaunggul.ac.id, Halo sobat unggul, pasti kalian penasaran sama program studi yang satu ini. Yupp jurusan sistem informasi Universitas Esa Unggul masuk di dalam Fakultas Ilmu Komputer, yang di dalamnya juga terdapat prodi teknik informatika. Mungkin untuk sobat unggul yang mengambil prodi ini sudah mengetahui terkait tentang jurusannya. Tetapi juga masih banyak sobat unggul yang penasaran dengan jurusan yang satu ini. Jurusan sistem informasi merupakan salah saru jurusan yang banyak diminati. Walaupun ada yang bilang jurusan sistem informasi dengan teknik informatika saudaraan karena masuk di dalam bidang ilmu komputer, [...]