Fasilkom Teknologi Festival 2016

2018-05-16T06:41:01+07:00May 23rd, 2016|

Fasilkom Teknologi Festival 2016 HMJ Teknik Informastika dan Sistem Informasi mengadakan kembali event FASTFEST 2016 (Fasilkom Teknologi Festival). Pada event kali ini, mengangkat tema “Mengabdi pada Negeri, Menghadapi Revolusi Teknologi”. Bersamaan dengan semakin mudahnya perkembangan teknologi keluar dan masuk, kami dari panitia FastFest mengajak mahasiswa/i Universitas Esa Unggul dan yang lain untuk berpartisipasi memeriahkan dan saling berbagi ilmu ke dalam event Teknologi ini. Untuk itu kami mengadakan sejumlah rangkaian kegiatan antara lain: Lomba Coding C++ Sebuah kompetisi lomba algoritma berbasis Bahasa pemrograman C++. Harga Pendaftaran : Rp.25.000/orang Maks. Pendaftaran 26 Mei 2016   Lomba Visual Basic Selesaikan Studi Kasus dengan membuat [...]

Kunjungan Universitas Kanjuruhan Malang ke Fakultas Ilmu Komputer Universitas Esa Unggul

2018-05-16T04:12:23+07:00May 16th, 2016|

Universitas Esa Unggul (UEU) menerima kunjungan dari Universitas Kanjuruhan Malang (Unikama), Selasa (10/5). Kunjungan dalam rangka studi Excursive ini terdiri dari 150 orang Mahasiswa dengan 4 Dosen Pembimbing, yaitu M. Supriyono,  M.Eng;  Alexius Andi Budianto, S.Kom., MM; Moh.  Ahsan,  S.Kom., MT; dan  Syahminan,  M.Kom. Kunjungan ini diterima oleh Wakil Dekan Fasilkom, Riya Widayanti, S.Kom, MMSi, Kaprodi Teknik Informatika Bambang Irawan, S.Kom, M.Kom, dan Kaprodi Sistem Informasi, Indriani Noor Hapsari, S.T, M.T, serta beberapa perwakilan dosen Fakultas Ilmu Komputer Universitas Esa Unggul. Perwakilan Dosen dari Unikama menyampaikan tujuan kunjungan Unikama ke UEU adalah untuk berdiskusi mengenai kegiatan akademik dan non akademik, diantaranya [...]

Jadwal Pembimbingan Akademik Semester Genap 2015-2016

2016-02-05T03:35:43+07:00February 5th, 2016|

  PENASEHAT AKADEMIK KONSULTASI PENGISIAN KRS KONSULTASI PERUBAHAN KRS JAM RUANG Ir. Budi Tjahjono, M.Kom Senin, 15 Februari 2016 Senin, 22 Februari 2016 13.00-15.00 RC 302 Fransiskus Adikara, S.Kom, M.M 13.00-15.00 RC 303 Riya Widayanti, S.Kom, MMSI 15.00-17.00 RC 302 Drs. Holder, M.Kom 15.00-17.00 RC 303 Dr. Ir. Husni S.Sastramihardja, M.T. Selasa, 16 Februari 2016 Selasa, 23 Februari 2016 13.00-15.00 RC 302 Indriani Noor Hapsari, S.T., M.T. 13.00-15.00 RC 303 Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 15.00-17.00 RC 302 Ir. Munawar., MMSI., M.Com. 15.00-17.00 RC 303 Kartini S.Kom., MMSI Rabu, 17 Februari 2016 Rabu, 24 Februari 2016 13.00-15.00 RC 302 KundangKarsono, S.Kom., M.Kom. [...]

Fasilkom dan FDIK Universitas Esa Unggul Menjadi Peserta Software Expo Asia-Digital Integration, Thailand-Bangkok, Januari 2016

2018-05-16T04:43:44+07:00February 2nd, 2016|

Software Expo Asia Digital Integration Fasilkom dan FDIK Universitas Esa Unggul Menjadi Peserta Software Expo Asia-Digital Integration, Thailand-Bangkok, Januari 2016 Menyusul undangan dari atase perdagangan kedutaan besar Indonesia di Thailand, Universitas Esa Unggul diwakili oleh Fakultas Ilmu Komputer dan Fakultas Desain dan Industri Kreatif hadir mengisi Stand pameran dalam acara : “Software Expo Asia: Digital Integration” pada tanggal 21-23 Januari 2016 di Queen Sirikit National Convention, Bangkok. Queen Sirikit National Convention, Bangkok Adapun  tujuan dari expo dimaksud antara lain:   – Mempromosikan Asia sebagai wadah inovasi, teknologi dan sebagai hub jejaring ICT   – Mempromosikan Industry Software [...]

FASILKOM DAYS Ulang Tahun Fakultas Ilmu Komputer 2005 – 2015 “Start to Be Brightest Star”

2018-05-16T04:54:46+07:00March 22nd, 2015|

Bertambahnya usia selalu dibarengi dengan pengharapan akan makin bertambahnya kedewasaan. Tidak hanya bagi manusia, pertambahan usia bagi sebuah fakultas pun bisa dikaitkan dengan tingkat kedewasaan. Peringatan ulang tahun punya makna penting bukan hanya sebagai penanda bertambahnya usia, tapi juga penanda tingkat kedewasaan dalam berkarya. Sudah genap 10 tahun Fakultas Ilmu Komputer Universitas Esa Unggul berdiri. Dalam rangka memeriahkan 10 tahun FASILKOM,  BEM Fasilkom mengadakan sebuah kegiatan yang bernama “FasDays X” yang diselenggarakan pada tanggal 16-20 Maret 2015 yang bertujuan untuk mempererat persaudaraan antara mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer. Dalam kegiatan Fasdays X terdapat beberapa acara, seperti : Seminar dengan tema “Menyongsong Era [...]

Program Studi Teknik Informatika FASILKOM berhasil meraih Akreditasi “A” dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT)

2019-01-11T03:26:44+07:00March 21st, 2015|

Universitas Esa Unggul mengucapkan selamat kepada Program Studi Teknik Informatika FASILKOM  yang berhasil meraih Akreditasi ” A” dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). Nilai dan Peringkat Akreditasi Program Studi pada Program Sarjana sesuai dengan SK. No. 039/SK/BAN-PT/AKred/S/II/2015  tanggal 7 Februari 2015 dan berlaku mulai 2015 – 2020.

FASILKOM STUDI TOUR @YOGYAKARTA 2014 – “Fusion of Nature and Education”

2018-05-16T04:19:07+07:00November 11th, 2014|

Pada tanggal 27 Oktober – 1 November 2014, perwakilan dari Fakultas Ilmu Komputer mengadakan studi tour ke Yogyakarta dalam rangka meningkatkan kegiatan komunitas yang sedang berkembang. Adapun komunitas yang dinaungi oleh Fasilkom dikenal dengan Falcer yang terdiri dari Software Engineering, Network, Game Developer, dan Robotic. Dengan jumlah peserta 19 orang dan 4 dosen pendamping. Kegiatan selama di sana yaitu berkunjung ke Studio Game Developer dan Institusi. Studio yang dimaksud adalah PT Gameloft dan Agate Studio. Sedangkan untuk institusinya yaitu STMIK AMIKOM. Sebagai sebuah perusahaan game yang berkembang di dunia, Gameloft sangat memberikan bekal dan motivasi yang cukup untuk membangkitkan semangat komunitas [...]

Selamat Menempuh Ujian Tengah Semester Ganjil 2014-2015

2018-05-16T04:15:12+07:00November 6th, 2014|

Periode Ujian Tengah Semester Ganjil 2014-2015 dilaksanakan pada tanggal 10-23 November 2014. Mahasiswa harap mematuhi tata tertib yang berlaku. Mahasiswa wajib membawa KRS lengkap dengan fotonya (dicetak dari siakad) pada saat akan mengikuti ujian dan ditunjukkan kepada pengawas ujian. Bagi mahasiswa yang tidak membawa KRS, pengawas ujian akan mempersilakan mahasiswa untuk mencetak KRS Online dan untuk melanjutkan ujian kembali tidak ada penambahan waktu. Mahasiswa wajib mematuhi peraturan akademik yang berlaku. Jadwal UTS Ganjil 2014/2015 dapat dilihat di website dppu.

Penasehat Akademik TI Angkatan 2013

2015-01-19T15:34:40+07:00January 12th, 2014|

2013 DAFTAR PA MAHASISWA FASILKOM PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA NIM ANGKATAN NAMA PA 201381001 2013 SANDA ARGA SATRIA Fransiskus Adikara, S.Kom, M.M 201381003 2013 ARIA UNGGUL SAPUTRA Fransiskus Adikara, S.Kom, M.M 201381004 2013 MUHAMMAD ARIF AKBAR Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381006 2013 ANTONIUS RICHARDO Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381007 2013 DIMAS SETIAWAN Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381008 2013 RIO ALFANI HAFIDZ Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381009 2013 RICHAD SEPTYADI Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381010 2013 MUFTADA GHIFFARI Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381011 2013 ADITYA NATA NAEL Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381012 2013 MUHAMMAD FARIS FARHAN Ari Pambudi, S.Kom, M.Kom 201381013 2013 [...]

Rektor Universitas Esa Unggul Arief Kusuma Among Praja

2021-08-24T10:26:34+07:00April 23rd, 2013|

Arief Kusuma Among Praja (lahir di Jakarta, DKI Jakarta, 19 Oktober 1966) adalah Rektor, Universitas Esa Unggul. Arief Kusuma Among Praja adalah anak pertama dari seorang tokoh wanita pejuang, politisi, pengusaha, pendiri Ikatan Pengusaha Wanita Indonesia (IWAPI) dan Anggota DPD RI Periode 2009-2014 yaitu Prof. Dr. Kemala Motik Gafur, SE, MM. Pendidikan Doktor, Pengetahuan Manajemen, Universitas Indonesia (2010) Doktor, Manajemen Pendidikan, Universitas Negeri Jakarta (2005) Master of Business Administration, Oklahoma State University, USA (1995) Sarjana Teknik Industri, Universitas Indonesia (1992) Pendidikan Informal Participant of University Leadership Management Batch II, Program Kerjasama Direktorat Pendidikan Tinggi Depdiknas dengan British Council di Stratchlyde University, [...]

Go to Top